Rabu, 06 Oktober 2010

Hujan Kodok di Jepang

Hujan Kodok di Jepang - Fenomena aneh hujan kodok/katak ini terjadi pada bulan Juni 2009 setahun yang lalu di kota Taiwa, Nakanoto, Asahi, dan Kuki. Peristiwa langkah dan aneh ini mengagetkan warga Jepang di kota tersebut setelah kemaren Hujan Darah di India, Hujan Ikan di Australia. Mungkin suatu saat ada hujan duit kita tunggu saja.

Anak Kodok

Sepertinya lebih mirip kecebong daripada kodok
Hujan Kodok
Hujan Kodok
Banyak pendapat bermunculan mengenai terjadinya hujan kodok ini ada yang bilang kodok-kodok tersebut terbawa hujan badai terlempar keatas, kemudian jatuh ke bumi. ada lagi yang bilang kalau hujan kodok ini memang turun dari langit. Yang aneh kenapa jumlah kodoknya banyak.
Anak Kodok diatas Mobil

Artikel Yang Berhubungan



0 comments:

Posting Komentar

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites